Tag: denimio

  • Honest Review: Burgus Plus 955-XX for Darahkubiru X Denimio #TheGreatDenimBattle

    Honest Review: Burgus Plus 955-XX for Darahkubiru X Denimio #TheGreatDenimBattle

    Prolog Sejak berdiri pada 1997, Burgus Plus secara konsisten menghadirkan rangkaian produk denim yang berkualitas. Sebut saja model 995 dan 770 yang menjadi produk best-selling mereka.  Meski menghadirkan sejumlah produk apparel, brand ini tetap fokus terhadap produk-produk jeans mereka.  Selain kualitas, pendekatan Burgus Plus dalam merancang setiap produk juga cukup menarik untuk disimak.  Dalam sebuah […]

  • Honest Review: ONI Denim 585XX for Darahkubiru X Denimio #TheGreatDenimBattle

    Honest Review: ONI Denim 585XX for Darahkubiru X Denimio #TheGreatDenimBattle

    ONI Denim. Dari namanya saja udah terdengar seram. Bukan seram karena kayak nama pemeran tuyul di serial TV Tuyul dan Mbak Yul ya, namun karena bila diartikan ke bahasa Inggris, ONI adalah iblis. Kalo ONI-chan beda lagi ok tolong jangan sampai salah. Sesuai namanya, jeans ini sadis, jahat, panas. Tapi not in a bad way, […]

  • Honest Review – TCB 50s Jeans for Darahkubiru x Denimio #TheGreatDenimBattle

    Honest Review – TCB 50s Jeans for Darahkubiru x Denimio #TheGreatDenimBattle

    Jeans ini membuka pikiran saya bahwa tidak semua jeans dengan harga terjangkau (dibanding mayoritas jeans Jepang lainnya) punya kualitas kurang baik. Saya pertama kali mengenal Two Cats Brand (TCB) di tahun 2017 saat berselancar di salah satu forum denim. Salah satu membernya memposting jeans yang saya rasa punya karakter sangat unik. Setelah saya mencari tahu, […]

  • Honest Review – Samurai S5000VX for Darahkubiru X Denimio #TheGreatDenimBattle

    Honest Review – Samurai S5000VX for Darahkubiru X Denimio #TheGreatDenimBattle

    First impressions will tell you about certain thing instinctively. Setidaknya itu yang saya percayai, dan saya rasakan ketika amunisi untuk The Great Denim Battle dari Denimio x Darahkubiru ini sampai ke tangan. Ekspektasi saya yang cukup tinggi terhadap jeans dari Jepang, hari itu terbayar lunas dan terbukti. OverviewBegitu membuka packaging, langsung saya fokus menuju jeans […]

  • Darahkubiru X Denimio: The Great Denim Battle!

    Darahkubiru X Denimio: The Great Denim Battle!

    ‘Never forget what you are. The rest of the world will not. Wear it like an armor, and it can never be used to hurt you.’ Media denim terbesar di Indonesia bekerja sama dengan Denimio, retailer Japanese brand terbesar di Asia untuk melakukan sebuah denim battle! Bertajuk The Great Denim Battle, kontes ini akan mengadu […]