-
Honest Review: Eau De Steeze
Setelah sempat membahas kolaborasi antara Usual dan Steeze LTD, kami berkesempatan untuk mendapatkan parfum Eau de Steeze ini untuk me-review-nya secara langsung. Singkat cerita, menurut gw pribadi, parfum unisex ini adalah pilihan tepat untuk kalian semua yang suka parfum yang manis. Lemon-nya cukup menyengat di awal, tapi setelah toned down, wanginya jadi lebih lembut. Ketika […]
-
METAL: Kolaborasi antara Alien Objects dan Stuudio Particular
Lagi-lagi suatu kolaborasi yang patut diperhitungkan! Kali ini datang dari dua brand yang mungkin rada asing di kalangan anak denim yaitu Alien Objects dan Stuudio Particular. Mereka menelurkan sebuah parfum unisex yang diberi nama Metal, dan sesuai namanya, mempunyai wangi layaknya logam. Note yang terkandung diantara lain adalah metal, incense, hinoki, violet, cedar dan salt. […]
-
Eau de Steeze: Produk Kolaborasi Antara Usual dan Steeze Ltd!
Salah satu brand parfum kesukaan mimin Usual baru-baru ini berkolaborasi dengan brand streetwear asal Solo Steeze Ltd dan menelurkan satu buah parfum yang diberi nama Eau de Steeze! Parfum EDP sebanyak 100ML ini memiliki wangi lemon sebagai top note, jasmine sebagai middle note dan vetiver-musk-vanilla sebagai base note-nya. Kalo penjelasan dari mereka sih seperti ini: […]